Painan, 16 Januari 2025 – Sebuah kabar gembira datang dari Pusat Kesehatan Hewan Painan, Kecamatan IV Jurai. Pada tanggal 16 Januari 2025, seekor anak sapi Bali berhasil dilahirkan melalui proses kawin alam. Kelahiran ini menjadi momen istimewa, terutama bagi Mardoni, petugas yang bertugas di pusat kesehatan hewan tersebut, yang …
Senin 20 Januari 2025 acara Training di BPP kec LSB dengan tema sosialisasi program dinas tahun 2025 di BPP kec LSB yang dihadiri oleh pimpinan BPP, supervisor, penyuluh WKPP dan staf BPP. Pesisir Selatan merupakan salah satu daerah yang menjadi lumbung pangan di Provinsi Sumatera Barat sebab memberikan kontribusi di atas 10 persen …
Senin 06 Januari 2025 training di BPP kec LSB dengan tema pengendalian hama terpadu yang dihadiri oleh pimpinan BPP, supervisor POPT, penyuluh WKPP dan Staf BPP. PHT (Pengelolaan Hama Terpadu) adalah bentuk pengelolaan tanaman berkelanjutan dan ramah lingkungan yang mempertimbangkan semua teknik pengendalian hama. Ini melibatkan …
*Nagari Sago-Salido, 13 Januari 2025* – Mardoni, seorang petugas dari Pusat Kesehatan Hewan Kecamatan IV Jurai, sukses menangani kasus Penyakit Epizootik Berdarah (BEF) yang menyerang salah satu sapi limosin milik peternak lokal, Ajo, di Nagari Sago-Salido, Kabupaten Pesisir Selatan.
BEF merupakan penyakit infeksius yang …
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Senin tanggal 06 Januari 2025 bertempat di BPP IV Jurai dan dihadiri oleh Pimpinan BPP IV Jurai, Penyuluh Sekecamatan IV Jurai, Staf BPP IV Jurai dan Penjaga Kantor BPP IV Jurai. Tujuannya adalah Penyampaian tentang Evaluasi Kinerja pegawai tahun 2024 dan Rencana Kerja tahun 2025 .
Evaluasi …